Ketika anda memiliki kesempatan untuk mengunjungi salah satu kota di jawa tengah yaitu adalah banyumas maka sangat disarankan untuk menikmati berbagai macam wisata kuliner di sana.
Karena kota banyumas memiliki banyak sekali makanan khas dengan cita rasa yang sangat nikmat. Tentunya akan sangat disayangkan jika anda berkunjung ke kota banyumas akan tetapi tidak menikmati berbagai makanan khas banyumas.
Baca Juga: 9 Makanan Khas Banjarnegara Yang Nikmat
Daftar Makanan Khas Banyumas
Kami akan memberikan beberapa referensi wisata kuliner yang mungkin ingin anda coba ketika berkunjung ke kota banyumas. Berikut beberapa kuliner dengan cita rasa yang sangat nikmat yang bisa anda temui ketika berkunjung ke kota banyumas.
1. Intil

Intil merupakan makanan yang terbuat dari singkong dan memiliki cita rasa manis. Cara membuatnya bisa dikatakan sangat mudah. Singkong yang telah dilepaskan dari kulitnya kemudian dihaluskan.
Setelah itu hasil dari perasaan singkong yang telah dihaluskan dicampur dengan gula merah kemudian ditambahkan beberapa bumbu tambahan agar rasanya lebih mantap. Ini merupakan salah satu makanan yang kami rekomendasikan untuk anda coba ketika berkunjung ke kota banyumas.
2. Jalabiya

Ternyata masyarakat banyumas memiliki banyak makanan khas yang terbuat dari singkong. Makanan khas dari banyumas yang yang terbuat dari singkong selanjutnya yaitu adalah jalabiya. Makanan ini cukup mudah dibuat, jalabiya dimasak dengan cara digoreng.
Bagi sebagian orang mungkin masih cukup asing dengan makanan khas atau ini. Untuk itu anda tidak boleh melewatkan kesempatan untuk menikmati nikmatnya jalabia.
3. Kraca

Makanan khas banyumas selanjutnya yaitu adalah kraca. Makanan khas satu ini terbuat dari bahan dasar keong kecil. Yang merupakan hewan yang biasa ditemukan di sawah-sawah ketika musim penghujan.
Ini merupakan salah satu yang sangat kami rekomendasikan untuk anda coba ketika berkunjung ke kota banyumas. Salah salah satu alasannya yaitu adalah mungkin anda tidak akan bisa menemukannya pada kota-kota lain.
Baca Juga: Tips Memulai Usaha Makanan Rumahan
4. Soto Sokaraja

Soto adalah salah satu makanan yang mungkin bisa ditemui dengan mudah di seluruh kota-kota besar di indonesia. Tidak ada perbedaan yang terlalu dari soto sokaraja dengan soto soto yang biasa anda temui di kota lain.
Ini merupakan salah satu makanan yang sangat nikmat untuk dinikmati ketika musim dingin kata bagi anda para pecinta pedas. Nikmatnya soto sokaraja dengan sambal pedas cabe rawit tentunya bisa menjadi kuliner yang sangat nikmat.
5. Lanting

Salah satu makanan khas yang biasa ditemui di kota-kota yang berada di provinsi jawa tengah yaitu adalah lanting. Lanting adalah sebuah makanan yang berbentuk angka delapan dan saat ini sudah terdapat berbagai macam variasi rasa.
Bahan dasar pembuatan lanting yaitu adalah singkong. Ternyata ada banyak sekali makanan khas banyumas yang terbuat dari singkong. Mungkin karena banyumas memiliki petani singkong dalam jumlah yang mungkin cukup banyak.
6. Keripik Tempe

Makanan khas banyumas yang sangat cocok untuk dijadikan sebagai oleh-oleh ya itu adalah keripik tempe. Umur simpan yang relatif lama jadi kamu tidak perlu khawatir ketika akan membawa ke daerah asal anda.
Harganya sendiri bisa dikatakan relatif cukup murah. Oleh karena itu, anda tidak harus mengeluarkan banyak ketika akan memberikan banyak oleh-oleh untuk keluarga di rumah.
7. Nopia

Nopia memiliki bentuk bulat, serta cita rasa yang manis. Pada bagian luarnya berwarna putih akan tetapi pada bagian dalamnya diisi oleh berbagai macam isian seperti misalnya gula merah, durian, dan lain sebagainya.
Ini juga merupakan salah satu makanan yang sangat cocok dijadikan oleh-oleh ketika berkunjung ke kota banyumas. Umur simpannya relatif cukup lama sehingga aman jika digunakan untuk oleh-oleh.
8. Jenang Jaket

Jika anda merupakan pecinta manis maka jenang jaket bisa menjadi salah satu kuliner yang cocok untuk anda. Walaupun namanya aneh namun kita rasanya sangat nikmat dan tentunya bisa membuat anda merasa ketagihan.
Makanan ini terbuat dari santan, gula merah, dan juga beras ketan. Ini yang merupakan salah satu makanan yang mungkin wajib anda coba ketika berkunjung ke kota banyumas.
9. Mendoan

Tempe mendoan adalah salah satu makanan yang mungkin sudah sangat sering dijumpai oleh masyarakat indonesia. Sebenarnya tempe mendoan khas banyumas ini, tidak terlalu berbeda dengan tempe mendoan yang biasa anda temui di kota-kota lain.
10. Getuk GorengÂ

Makanan yang menjadi primadona para wisatawan ketika berkunjung ke kota banyumas yaitu adalah getuk goreng. Getuk goreng adalah makanan khas banyumas yang sudah sangat populer dan diminati oleh banyak orang.
Ini bisa dikatakan menjadi salah satu oleh-oleh wajib ketika anda berkunjung ke kota banyumas. Cara menemukan getuk goreng pada berbagai macam pusat perbelanjaan oleh-oleh di kota banyumas. Saat ini telah memiliki aneka varian rasa yang membuat getuk goreng semakin nikmat.
Baca Juga: 7 Kuliner Khas Pemalang, Bikin Ngiler
Tentunya sangat disayangkan ketika anda berlibur ke suatu tempat akan tetapi tidak menikmati wisata kulinernya. Berikut beberapa makanan khas banyumas yang mungkin perlu anda coba ketika memiliki kesempatan berkunjung ke kota banyumas.